Tuesday, June 24, 2014

Mixer

[caption id="attachment_1454" align="alignnone" width="300"]hand-mixer hand-mixer[/caption]

Hand Mixer


Berfungsi sebagai pengocok adonan agar tercampur rata dan untuk mengembangkan adonan. Ada dua bentuk mikser, mikser genggam (hand mixer) dan yang mempunyai penyangga/dudukan khusus. Dari kapasitasnya ada dua macam untuk rumah tangga (ukuran kecil) dan untuk industri (ukuran besar). Mikser biasanya dilengkapi dua pengocok, berbentuk spiral dan bulat. Yang spiral untuk mengocok adonan yang tidak perlu pengembangan seperti adonan kue kering, yang bulat untuk mengocok adonan yang perlu pengembangan seperti cake. Kecepatan mikser paling sedikit ada tiga tingkatan: rendah (kecepatan 1), sedang (kecepatan 2), dan tinggi (kecepatan 3). Cuci tangkai pengocok hingga bersih dan bebas lemak/minyak.

No comments:

Post a Comment