Saus Keju
Bahan:
50 g margarin
30 g tepung terigu
500 ml susu cair
200 ml kaldu sapi
50 g keju cheddar parut
¼ sdt merica bubuk
⅛ sdt garam
Cara membuat:
- Panaskan margarin, masukkan tepung terigu sambil diaduk hingga menggumpal.
- Tambahkan susu cair sambil diaduk rata. Tambahkan garam dan merica, aduk hingga meletup-letup, angkat.
No comments:
Post a Comment